Mungkin, hampir semua orang pernah
mendengar kalimat open source ini. Dan bahkan banyak diantara mereka
yang telah menggunakan program terbuka ini. Tapi, banyak juga
diantara mereka yang ternyata tidak tau arti sesungguhnya dari
program open source itu sendiri. Dan disinilah, kita akan sedikit
menjelaskan tentang pengertian dari open source.
Kata open source jika diartikan
dalam bahasa inggris berarti “Sumber Terbuka”. Dan mungkin, kata
“sumber” yang dimaksud pada pengertian tersebut adalah kode
program yang biasa kita temukan pada operating system seperti
windows, Mac Os, dll. Sehingga kata Open Source jika diartikan dalam
bahasa computer kurang lebih berarti “Kode program yang terbuka”
sehingga kode tersebut dapat dipelajari siapa saja yang ingin
menggunakannya.
Berdasarkan uraian diatas, dapat
disimpulkan bahwa Open Source adalah program komputer yang berlisensi
memberi kebebasan pada setiap pengguna dalam menjalankan program
tersebut mempelajari, memodifikasi dan mendistribusi penggandaan
program asli program yang telah dimodifikasi tanpa mengeluarkan
biaya.
0 comments:
Post a Comment